Lulusan terbaik perguruan tinggi "Cum Laude" diberi kesempatan menjadi pegawai negeri sipil (PNS) tanpa tes.

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi akan proaktif mencari lulusan terbaik perguruan tinggi berstatus cum laude 

"Mahasiswa yang cum laude dan dari perguruan tinggi ternama, silakan masuk, mau pilih posisi di mana saja. Saya jamin tanpa tes, hanya syarat administrasi saja," kata Menpan RB Yuddy Chrisnandi, di Surabaya. yang admin KATANGKA 1 kutip dari laman Kompas.com (28/10/15),  
Mahasiswa yang lulus dengan indeks prestasi tinggi merupakan sumber daya manusia unggul.  Pemerintah, kata dia, haram hukumnya menyiakan-nyiakan mereka karena mereka berpotensi mampu meningkatkan kinerja aparatur sipil negara.
Yuddy Chrisnandi (Kemenpan_RB) akan memerintahkan deputi SDM untuk mendeteksi dan mencari lulusan terbaik untuk ditawari menjadi PNS. "Para rektor perguruan tinggi.


Untuk mendukung penyediaan aparat yang berkualitas, Kemenpan-RB memiliki program pendidikan beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).

Program yang baru tahun ini dibuka tersebut mendidik siswa berprestasi yang nantinya akan direkrut menjadi pegawai pemerintah.




Sumber :regional.kompas.com

Baca Juga Artikel Ini close button minimize button maximize button

About SD INPRES KATANGKA 1

Website SD INPRES KATANGKA Ini dibuat untuk memudahkan akses informasi pendidikan, info sekolah, terjalinnya Interaksi antar siswa dan Guru. "SD INPRES KATANGKA I " sebagai sarana belajar bagi siswa yang tidak terbatas pada ruang.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Post a Comment